Saturday, March 16, 2013

Madrid Menang Besar Setelah Sempat Tertinggal


Agen bola Real Madrid memetik kemenangan meyakinkan dengan skor 5-2 saat menjamu Real Mallorca di laga lanjutan La Liga, Sabtu 16 Maret 2013 (Minggu dinihari WIB). Madrid tancap gas di babak kedua setelah tertinggal 1-2.

Mallorca tampil penuh percaya diri di babak pertama lewat gol Emilio Nsue ditambah Alejandro Alfaro. Sementara, Madrid hanya bisa mencetak 1 gol di babak pertama lewat Gonzalo Higuain. Di babak pertama, Madrid harus mengakui keunggulan Mallorca dengan skor 1-2.
Meski tertinggal, ternyata bukan kendala bagi Madrid untuk mengubah kedudukan. Dalam tempo 10 menit, Los Blancos mampu membalikkan keadaan menjadi 4-2 saat memasuki pertengahan babak kedua. pasang bola

Momen kebangkitan Madrid dimulai lewat gol Cristiano Ronaldo di menit 52. Tandukan pemain termahal di dunia itu menyamakan kedudukan menjadi 2-2. Gol Ronaldo tercipta lewat kerja sama apik dengan Mesut Oezil. Madrid kembali menambah pundi-pundi gol menjadi 3-2.judi bola

Gol ketiga Madrid dicetak Luca Modric pada menit 54. Tendangan luar biasa dari luar kotak penalti tidak mampu dihentikan kiper Mallorca, Dudu Aouate. Gol dari pemain asal Kroasia itu semakin menambah kepercayaan diri tuan rumah.

Menit 57, Gonzalo Higuain memantapkan keunggulan Madrid menjadi 4-2. Sinergi apik antara Higuain dan Oezil membuat Mallorca terbenam di paruh kedua. Tidak cukup sampai di situ, Madrid menambah gol lewat Karim Benzema di penghujung laga.taruhan bola

Hasil ini membuat Madrid masih menempati peringkat 2 klasemen La Liga mengemas 61 poin. Adapun kekalahan ini membuat Mallorca belum beranjak dari zona degradasi. Mallorca duduk di peringkat 18 dengan raihan 24 poin.

Susunan Pemain
Real Madrid:
Diego Lopez, Raphael Varane, Sergio Ramos, Fabio Coentrao, Slvaro Arbeloa (Karim Benzema 46'), Pepe, Cristiano Ronaldo, Kaka (Xabi Alonso 62'), Luka Modric, Morata (Mesut Oezil 45'), Gonzalo Higuain

Real Mallorca: Dudu Aouate, Alan Hutton, Nunes, Pedro Bigas, Kevin, Tomas Pina, Emilio Nsue (Tomer Hemed 66'), Giovani Dos Santos, Fernando Tissone (Fontas 83'), Alfaro, Victor Casadesus (Pereira 78')

No comments:

Post a Comment